Besar Kepala Membuat Menderita

Besar Kepala Membuat Menderita
Oleh : Jamil Azzaini 

Bahagia, bangga, dan merasa hebat saat sesuatu yang kita kerjakan berhasil itu tentu manusiawi. Seperti halnya saya, begitu hari pertama acara Wanna Be Trainer (WBT) pekan lalu peserta sudah sangat enjoy, cair dan sangat terlibat, saya pun merasa hebat. Kebahagiaan juga meliputi hati saya karena jumlah peserta sesuai harapan. Saya menjadi besar kepala.

Dan Anda tahu apa yang terjadi kemudian? Sore hingga malam hari saya diare. Saya harus ke belakang (toilet) sebanyak 9 kali. Saya tiba-tiba menggigil kedinginan. Istri saya sibuk mencarikan dokter. Dan ternyata di dekat hotel tempat saya menginap yang ada hanya Puskesmas. Saat saya berobat, saya dicuekin oleh sang dokter. Diperiksapun tidak, saya hanya diberi obat.

Bukan hanya itu, facebook Akademi Trainer media komunikasi kami yang selama ini sangat efektif untuk berbagi ilmu tiba-tiba di-hack orang. Tidak bisa dibuka, tidak bisa diperbaiki. Malam itu tim saya berduka. Kami kehilangan kekayaan yang begitu berarti. Ibarat rumah, kami kebakaran malam itu.

Dua kejadian itu menyadarkan saya, betapa saya tidak boleh besar kepala. Sembari menahan rasa sakit dan dalam bungkusan selimut di kamar hotel saya memohon ampun kepada Sang Maha. “Ya Allah, ampuni aku. Jauhkan aku dari rasa sombong. Aku sangat bergantung kepada-Mu. Cabut penyakit dari tubuhku. Beri kekuatan kepadaku untuk mendampingi peserta hingga tuntas. Aku bertaubat kepada-Mu. Ampuni atas kesombonganku yang telah membuat besar kepalaku.”

Sesungguhnya, kesuksesan dan keberhasilan tidak akan pernah kita capai tanpa izin-Nya. Tugas kita melakukan segala sesuatu dengan strategi dan cara yang terbaik. Tidak boleh besar kepala saat pencapaian kita luar biasa. Tidak boleh takabur saat yang kita lakukan berbuah banyak pujian.

Boleh jadi, kejadian yang menimpa kita juga ujian kita untuk naik kelas. Semakin tinggi kelasnya tentu semakin sulit ujiannya. Alhamdulillah, dengan kejadian itu tim saya belajar lebih cepat tentang social media khususnya facebook. Dan kini kami sudah membangun rumah baru di facebook yaitu Akademi Trainer Kedua dan fanpagenya. Silakan di like dan bertamu.

Dan, bagi saya pribadi, hingga saya menulis pagi ini, saya masih menerima berbagai testimoni dan apresiasi dari peserta WBT silih berganti. Saya hanya bisa tersenyum dan terkadang menangis haru. Saya tahu ini ujian berikutnya dari Sang Maha Tahu. Saya harus tetap berusaha untuk tidak besar kepala, karena saya sudah tahu akibatnya, besar kepala membuat saya menderita dan tersiksa.

Camkanlah, ada Allah dalam setiap keberhasilan kita. Ada Allah dalam setiap langkah kita. Ada Allah dalam setiap nafas kita. Ada Allah dalam setipa keputusan yang kita ambil. So, jangan lupakan Allah agar kita tidak mudah besar kepala.

Salam SuksesMulia!


Related

Ketika Kita Mengeluh, Inilah Jawaban Dari Allah

Ketika kita mengeluh : Ah mana mungkin? Allah menjawab : “Jika AKU menghendaki, cukup Aku berkata “Jadi”, maka jadilah (QS. Yasin ; 82) Ketika kita mengeluh : Aduh, letih sekali.. Allah menjawab :...

Belajar Dari Semua Orang

Saat anda berbicara tentang masalah hidup tiap orang pasti memiliki masalah hidup, saat anda berbicara mengenai masalah orang lain balik lagi ke kalimat pertama saya yaitu tiap orang memiliki masalah...

Turki Yang Mengagumkan

Turkey News Berikut ini adalah catatan perjalanan Ketua Umum BAZNAS Dr. KH. Didin Hafidhuddin, M.Sc saat mengunjungi Turki. Cerita yang mengagumkan bukan tentang gemerlap kota Istambul yang m...

Post a Comment

  1. Halo Ibu saya. Diana, sebuah perusahaan pinjaman pinjaman pribadi. Kami dan mengkhususkan diri dalam memberikan pinjaman, pinjaman kredit untuk membayar Coorperative pinjaman bahwa Anda berada di saat kita meminjamkan seumur hidup kesempatan bagi Anda untuk membayar tagihan Anda dan utang pribadi dan Anda memiliki sebuah bisnis. pinjaman kepada individu dan perusahaan pada tingkat yang sangat rendah 2%. Jadi hubungi kami hari ini via email: (dianarobertloanfirm@gmail.com)
    (Dianarobertloanfirm@consultant.com) NO PAJAK ATAU LEBIH PEMBAYARAN

    ReplyDelete
  2. Aku Widya Okta, saya ingin bersaksi pekerjaan yang baik dari Allah dalam hidup saya kepada orang-orang saya yang mencari untuk pinjaman di Asia dan bagian lain dari kata, karena ekonomi yang buruk di beberapa negara. Apakah mereka orang yang mencari pinjaman di antara kamu? Maka Anda harus sangat berhati-hati karena banyak perusahaan pinjaman penipuan di sini di internet, tetapi mereka masih asli sekali di perusahaan pinjaman palsu. Saya telah menjadi korban dari suatu 6-kredit pemberi pinjaman penipuan, saya kehilangan begitu banyak uang karena saya mencari pinjaman dari perusahaan mereka. Aku hampir mati dalam proses karena saya ditangkap oleh orang-orang dari utang saya sendiri, sebelum aku rilis dari penjara dan teman yang saya saya menjelaskan situasi saya kemudian memperkenalkan saya ke perusahaan pinjaman reliabl yang SANDRAOVIALOANFIRM. Saya mendapat pinjaman saya Rp900,000,000 dari SANDRAOVIALOANFIRM sangat mudah dalam 24 jam yang saya diterapkan, Jadi saya memutuskan untuk berbagi pekerjaan yang baik dari Allah melalui SANDRAOVIALOANFIRM dalam kehidupan keluarga saya. Saya meminta nasihat Anda jika Anda membutuhkan pinjaman Anda lebih baik kontak SANDRAOVIALOANFIRM. menghubungi mereka melalui email:. (Sandraovialoanfirm@gmail.com)
    Anda juga dapat menghubungi saya melalui email saya di (widyaokta750@gmail.com) jika Anda merasa sulit atau ingin prosedur untuk memperoleh pinjaman.

    ReplyDelete
  3. Saya ingin memulai dengan bersyukur kepada allah untuk karunia hidup.
    Nama saya Yusti Harun dan saya ingin berbagi cerita yang bagus tentang bagaimana Ny. Maria Pedro dari Guaranty Trust Loan membuat hidup saya manis.
    Saya sedang mengalami kesulitan keuangan untuk beberapa waktu dan saya harus meminjam dari teman-teman saya karena saya berharap untuk membayar mereka kembali setelah menerima gaji saya.
    Dan saat itulah hidup saya berubah menjadi yang terburuk, saya dipecat dari pekerjaan dan saya kehilangan ayah saya pada bulan berikutnya. Setelah ayahku dimakamkan, teman-temanku mulai meminta uang mereka kembali.

    Saya sangat terpukul karena keluarga saya menderita dan saya tidak punya uang untuk membayar hutang saya. Jadi, saya memutuskan untuk pergi ke bank saya, BCA untuk meminta pinjaman tetapi saya ditolak pinjaman karena saya tidak punya pekerjaan. Jadi saya menjadi putus asa untuk mendapatkan uang untuk membayar hutang saya. Kemudian saya memutuskan untuk memeriksa situs web jika saya akan melihat pemberi pinjaman pribadi yang dapat saya pinjam. Sebenarnya, saya melihat begitu banyak cerita bagus secara online dan saya pikir hidup saya akan berubah untuk selamanya tetapi saat itu menjadi sangat buruk sehingga saya hampir mengambil hidup saya karena saya diminta untuk membayar begitu banyak biaya hanya untuk saya tidak menerima pinjaman .

    Tetapi ketika saya berpikir hidup saya sudah berakhir, saat itulah allah menggunakan teman saya yang saya temui di bank untuk membantu saya. Teman saya Nyonya Erpan, saya menceritakan kisah saya kepadanya dan bagaimana saya dipecat dan pinjaman online yang tidak berhasil. Jadi, dia mengatakan kepada saya bahwa tidak perlu khawatir bahwa dia akan memperkenalkan saya kepada kreditur yang dapat diandalkan yang dia pinjam.

    Jadi, setelah dia memberi tahu saya bagaimana dia mendapatkan pinjaman dari Guaranty Trust Loan, saya memutuskan untuk menghubungi informasi kontak dari Guaranty Trust Loan yang dia berikan kepada saya yaitu: mariapedroguaranteetrustloan@gmail.com

    Setelah itu proses persetujuan kredit saya selesai dan saya menerima surat persetujuan dari perusahaan yang menyatakan bahwa saya harus memberikan rincian bank saya. Saya menerima pemberitahuan dari bank saya bahwa rekening bank saya dikreditkan dengan jumlah pinjaman yang saya minta.
    begitulah hidup saya berubah dan saya akan terus berbagi berita sehingga semua orang dapat melihat dan menghubungi perusahaan yang baik yang mengubah situasi saya.

    Anda dapat menghubungi Guaranty Trust Loan melalui email: mariapedroguaranteetrustloan@gmail.com
    Anda juga dapat menghubungi saya jika Anda membutuhkan bantuan saya atau Anda ingin bertanya kepada saya tentang bagaimana saya mendapatkan pinjaman saya. Inilah email saya: yustiharun5@gmail.com


    Dan di bawah ini adalah detail akun saya yang dikreditkan pinjaman dari Guaranty Trust Loan,
    Nama Bank: Bank BCA

    Alamat bank: jln.dr.setiabudhi bandung

    Nama akun: Yusti Harun

    Nomor akun: 2348702337:

    Jenis akun: tahapan BCA

    Segera setelah saya membayar biaya dokumen, saya menerima pinjaman saya tanpa penundaan dan hari ini saya bebas secara finansial dan sekarang saya memiliki bisnis pribadi saya. terima kasih kepada Allah atas rahmatnya atas hidupku.

    ReplyDelete
  4. Calls Only ::{+16264653418}
    WhatsApp Only::{+33753893351}

    Ini adalah CREDIT UNION DAYA LESTARI, kami adalah pemegang saham CREDIT UNION DAYA LESTARI prioritas utama kami adalah memberikan bantuan keuangan kepada keluarga Anda tempat kerja Anda baik proyek pinjaman pribadi yang memerlukan dana besar atau Anda kekurangan dana dan Anda memerlukan dana untuk situasi buas kami. sedang mengalami. dapat memberi Anda layanan keuangan ini tanpa mengklaim jaminan keamanan KTA karena kami tidak berada di sini untuk memperparah situasi keuangan Anda namun memberikan bantuan keuangan kepada Anda sehingga satu-satunya jawaban bagi Anda untuk mengatasi trauma keuangan Anda adalah CREDIT UNION DAYA LESTARI jadi jika Anda sangat membutuhkan dana yang sangat penting ini yang perlu Anda lakukan adalah menghubungi kami melalui alamat berikut karena Anda akan hadir dengan kepuasan dan kegembiraan, kami selalu berada dalam dua puluh jam sehari. dan tujuh hari seminggu sehingga staf kami akan memberikan layanan keuangan terbaik yang Anda inginkan
    email: (iskandalestari.kreditpersatuan@gmail.com)
    BBM: {D8980E0B}
    Kami memperlakukan klien kami dengan sangat hormat karena bertahun-tahun kerja sama membuat kami terus berjalan karena oleh karena itu penawaran kami sangat menarik dan prosesnya sederhana dan tanpa tekanan.

    ReplyDelete

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Translate this blog!

TerpopulerUpdate!Komentar

Terpopuler

Update!

BAHAYA TIDUR SETELAH SAHUR

🍃BAHAYA TIDUR SETELAH SAHUR🍃 .. Berikut penyebab kenapa seseorang tidak dianjurkan kembali setelah makan sahur 😌. . 💚Pertama, gangguan lambung/asam lambung. Setelah men...

IKHWAN-AKHWAT DI DUNIA NYATA DAN MAYA

#NASEHAT IKHWAN-AKHWAT DI DUNIA NYATA DAN MAYA 💚         💜        ❤ 🌔Banyaknya jaringan sosial...

_Hadapkan seluruh doamu kepada Dzat yang tidak ada sesuatupun yang bisa membatasi-Nya

Kajian Kitab Hikam Ust. Riyadh Ahmad *Resume Kajian Hikam* _Senin, 6 Maret 2017_ *_Hadapkan seluruh doamu kepada Dzat yang tidak ada sesuatupun yang bisa membatasi-Nya._* Berdoalah kepada Allah denga...

JUST FOCUS ON ALLAH! UTANG 3 MILYAR LUNAS DAN KEAJAIBAN TERUS BERDATANGAN..

JUST FOCUS ON ALLAH! UTANG 3 MILYAR LUNAS DAN KEAJAIBAN TERUS BERDATANGAN.. Madinah waktu subuh.. Saya dan mas Munawar keluar dari hotel berdua menuju masjid Nabawi. Sampai persis di depan Hotel sebua...

Waspadalah Bila Hidup Anda Mudah

Waspadalah Bila Hidup Anda Mudah jamilazzaini.com / Jamil Azzaini / 3 hari yang lalu Tahun ini, banyak sekali hari libur yang berdekatan dengan hari Sabtu dan Minggu. Waktu-waktu l...

Begini Cara Masjid Al-Jihad, Medan Memakmurkan Jamaahnya

Bila di Yogyakarta ada sebuah mesjid terkenal dengan inovasi dan aneka programnya, yaitu Jogokariyan, lain lagi dengan Mesjid Al-Jihad, Medan. Mesjid ini tadinya mengandalkan pendanaan dari pola manag...

RAHASIA KEKUATAN CIUM TANGAN & CIUM KENING

*RAHASIA KEKUATAN CIUM TANGAN & CIUM KENING* اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى س&...

Bumi Para Wali

Bumi Para Wali Published on Wednesday, 22 March 2017 05:59 Oleh : Muhaimin Iqbal Selama berabad-abad kaum Yahudi tinggal di kota kecil Yastrib sebelum menjadi Madinah. Mereka berbahasa Arab, berpaka...

LEBIH BAIK MANA?

# KADANG- KADANG KITA LEBIH SIBUK NGURUSIN ORANG LAIN LUPA DIRI SENDIRI # *KISAH PENUH HIKMAH. "LEBIH BAIK MANA?"* Lebih baik mana? orang banyak ibadah tapi berakhlak buruk atau tak beribadah tapi ber...

_Hadapkan seluruh doamu kepada Dzat yang tidak ada sesuatupun yang bisa membatasi-Nya

Kajian Kitab Hikam Ust. Riyadh Ahmad *Resume Kajian Hikam* _Senin, 6 Maret 2017_ *_Hadapkan seluruh doamu kepada Dzat yang tidak ada sesuatupun yang bisa membatasi-Nya._* Berdoalah kepada Allah denga...

Komentar

Rina Mariana:

Yang mana kamu?KEPEMILIKAN SATU-SATUNYAKEMITRAANKERJA SAMAPERSEROAN TERBATASKOOPERATIFSaya ingin menggunakan media ini agar Anda semua tahu bahwa mendapatkan pinjaman tidak sesulit dan stres seperti y...

Rina Mariana:

Yang mana kamu?KEPEMILIKAN SATU-SATUNYAKEMITRAANKERJA SAMAPERSEROAN TERBATASKOOPERATIFSaya ingin menggunakan media ini agar Anda semua tahu bahwa mendapatkan pinjaman tidak sesulit dan stres seperti y...

Angga Annisa:

Hai semuanya, Nama saya Angga Annisa dan saya berbicara sebagai orang yang paling bahagia di seluruh dunia hari ini sebelum sekarang saya secara finansial dipukul tanpa harapan akan bantuan apa pun, t...

Angga Annisa:

Hai semuanya, Nama saya Angga Annisa dan saya berbicara sebagai orang yang paling bahagia di seluruh dunia hari ini sebelum sekarang saya secara finansial dipukul tanpa harapan akan bantuan apa pun, t...

Solution:

Halo pemirsa di seluruh dunia, Ada kabar baik untuk Anda semua hari ini dapatkan kartu ATM Kosong Anda yang berfungsi di semua mesin ATM di seluruh dunia. Kami memiliki program khusus kartu ATM yang d...

Solution:

Halo pemirsa di seluruh dunia, Ada kabar baik untuk Anda semua hari ini dapatkan kartu ATM Kosong Anda yang berfungsi di semua mesin ATM di seluruh dunia. Kami memiliki program khusus kartu ATM yang d...

Ny. SISKA WIBOWO:

Halo semuanya, Nama saya Siska wibowo saya tinggal di Surabaya di Indonesia, saya seorang mahasiswa, saya ingin menggunakan kesempatan ini untuk mengingatkan semua pencari pinjaman untuk sangat berhat...

Theresia Widiyasari:

KESAKSIAN BAGAIMANA SAYA MENDAPATKAN PINJAMAN SAYA DARI PERUSAHAAN PINJAMAN DAN TERPERCAYA. Saya bernama Theresia Widiyasari dan saya tinggal di Australia, saya ingin menggunakan media ini untuk mengi...

josephine jumawan caballo:

Halo semuaNama saya JOSEPHINE JUMAWAN CABALLO, saya tinggal di bataan orion, phillipine. Saya ingin berterima kasih kepada ibu yang baik KARINA ROLAND karena membantu saya mendapatkan pinjaman yang ba...

Ny. SISKA WIBOWO:

Halo semuanya, Nama saya Siska wibowo saya tinggal di Surabaya di Indonesia, saya seorang mahasiswa, saya ingin menggunakan kesempatan ini untuk mengingatkan semua pencari pinjaman untuk sangat berhat...

Arya Theresia:

KABAR BAIK !!! KABAR BAIK !!! KABAR BAIK!!!Halo semua, nama saya Mrs. Arya Theresia, saya dari Indonesia, saya ingin menggunakan media ini untuk membagikan kesaksian saya tentang bagaimana saya mendap...

Edwin Schafer:

BAGAIMANA SAYA MENDAPATKAN UANG SAYA KEMBALI DARI PEMBERI PINJAMAN PALSU. Aku hanya ingin saran semua orang di sini untuk berhati-hati ini mengambil lender mengaku memberikan pinjaman. Saya mendapat d...

One:

PENAWARAN ISTIMEWA!!!Sebagai para profesional di bidang keuangan, kami menawarkan berbagai layanan kepada individu, bisnis, dan perusahaan. Setelah melayani komunitas keuangan, kami memahami tujuan ke...

Mohammad Ismali:

kesaksian nyata dan kabar baik !!!Nama saya mohammad, saya baru saja menerima pinjaman saya dan telah dipindahkan ke rekening bank saya, beberapa hari yang lalu saya melamar ke Perusahaan Pinjaman Dan...

Soe Punya2:

Jual Obat Telat BulanObat Aborsi Cytotec AsliJual Obat Aborsi Tuntashttp://lapakobataborsi.com/ Jual Obat Aborsi Ampuh Cytotec Obat Penggugur Kandungan Janin Obat Penggugur KandunganObat AborsiCara A...

Dapatkan Lebih Cepat

Friends Added

Total Pengunjung

332033

Blog Archive

Sedang Hits

item