LEBIH BAIK MANA?

# KADANG- KADANG KITA LEBIH SIBUK NGURUSIN ORANG LAIN LUPA DIRI SENDIRI #

*KISAH PENUH HIKMAH. "LEBIH BAIK MANA?"*

Lebih baik mana? orang banyak ibadah tapi berakhlak buruk atau tak beribadah tapi berakhlak baik?

"Wahai Syaikh, manakah yang lebih baik, seorang muslim yang banyak ibadahnya tetapi akhlaqnya buruk ataukah seorang yang tak beribadah tapi amat baik perangainya pada sesama?" teriak seorang pemuda.

"Subhaanallah, keduanya baik", ujar sang Syaikh sambil tersenyum."

"Mengapa bisa begitu?" desak si pemuda.

"Karena orang yang tekun beribadah itu boleh jadi kelak akan dibimbing Allah untuk berakhlaq mulia bersebab ibadahnya. Dan karena orang yang baik perilakunya itu boleh jadi kelak akan dibimbing Allah untuk semakin taat kepadaNya."

"Jadi siapa yang lebih buruk?" desak si pemuda penasaran.

Air mata mengalir di pipi sang Syaikh. *"KITA ANAKKU"* ujar beliau.

*"Kitalah yang layak disebut buruk sebab kita gemar sekali menghabiskan waktu untuk menilai orang lain dan melupakan diri kita sendiri."* Beliau terisak-isak.

"Padahal kita akan dihadapkan pada Allah dan *ditanyai tentang diri kita bukan tentang orang lain."*

اَيَحْسَبُ الْاِنْسَانُ اَنْ  يُّتْرَكَ سُدًى

*"Apakah manusia mengira, bahwa dia akan dibiarkan begitu saja (tanpa pertanggung jawaban)?"* (Qs. Al-Qiyamah 36)


اِنَّ السَّمْعَ وَالْبَصَرَ وَالْفُؤَادَ كُلُّ اُولٰۤئِكَ كَانَ عَنْهُ مَسْئُوْلًا

*"Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya itu akan diminta pertanggung jawabannya."* (Qs. Al-Isra' 36)

Muhasabah Diri...

#KajianShubuh Ustadz David Saputra, Lc Hafidzahullah

Post a Comment

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Translate this blog!

TerpopulerUpdate!Komentar

Terpopuler

Update!

Komentar

Rina Mariana:

Yang mana kamu?KEPEMILIKAN SATU-SATUNYAKEMITRAANKERJA SAMAPERSEROAN TERBATASKOOPERATIFSaya ingin menggunakan media ini agar Anda semua tahu bahwa mendapatkan pinjaman tidak sesulit dan stres seperti y...

Rina Mariana:

Yang mana kamu?KEPEMILIKAN SATU-SATUNYAKEMITRAANKERJA SAMAPERSEROAN TERBATASKOOPERATIFSaya ingin menggunakan media ini agar Anda semua tahu bahwa mendapatkan pinjaman tidak sesulit dan stres seperti y...

Angga Annisa:

Hai semuanya, Nama saya Angga Annisa dan saya berbicara sebagai orang yang paling bahagia di seluruh dunia hari ini sebelum sekarang saya secara finansial dipukul tanpa harapan akan bantuan apa pun, t...

Angga Annisa:

Hai semuanya, Nama saya Angga Annisa dan saya berbicara sebagai orang yang paling bahagia di seluruh dunia hari ini sebelum sekarang saya secara finansial dipukul tanpa harapan akan bantuan apa pun, t...

Solution:

Halo pemirsa di seluruh dunia, Ada kabar baik untuk Anda semua hari ini dapatkan kartu ATM Kosong Anda yang berfungsi di semua mesin ATM di seluruh dunia. Kami memiliki program khusus kartu ATM yang d...

Solution:

Halo pemirsa di seluruh dunia, Ada kabar baik untuk Anda semua hari ini dapatkan kartu ATM Kosong Anda yang berfungsi di semua mesin ATM di seluruh dunia. Kami memiliki program khusus kartu ATM yang d...

Ny. SISKA WIBOWO:

Halo semuanya, Nama saya Siska wibowo saya tinggal di Surabaya di Indonesia, saya seorang mahasiswa, saya ingin menggunakan kesempatan ini untuk mengingatkan semua pencari pinjaman untuk sangat berhat...

Theresia Widiyasari:

KESAKSIAN BAGAIMANA SAYA MENDAPATKAN PINJAMAN SAYA DARI PERUSAHAAN PINJAMAN DAN TERPERCAYA. Saya bernama Theresia Widiyasari dan saya tinggal di Australia, saya ingin menggunakan media ini untuk mengi...

josephine jumawan caballo:

Halo semuaNama saya JOSEPHINE JUMAWAN CABALLO, saya tinggal di bataan orion, phillipine. Saya ingin berterima kasih kepada ibu yang baik KARINA ROLAND karena membantu saya mendapatkan pinjaman yang ba...

Ny. SISKA WIBOWO:

Halo semuanya, Nama saya Siska wibowo saya tinggal di Surabaya di Indonesia, saya seorang mahasiswa, saya ingin menggunakan kesempatan ini untuk mengingatkan semua pencari pinjaman untuk sangat berhat...

Arya Theresia:

KABAR BAIK !!! KABAR BAIK !!! KABAR BAIK!!!Halo semua, nama saya Mrs. Arya Theresia, saya dari Indonesia, saya ingin menggunakan media ini untuk membagikan kesaksian saya tentang bagaimana saya mendap...

Edwin Schafer:

BAGAIMANA SAYA MENDAPATKAN UANG SAYA KEMBALI DARI PEMBERI PINJAMAN PALSU. Aku hanya ingin saran semua orang di sini untuk berhati-hati ini mengambil lender mengaku memberikan pinjaman. Saya mendapat d...

One:

PENAWARAN ISTIMEWA!!!Sebagai para profesional di bidang keuangan, kami menawarkan berbagai layanan kepada individu, bisnis, dan perusahaan. Setelah melayani komunitas keuangan, kami memahami tujuan ke...

Mohammad Ismali:

kesaksian nyata dan kabar baik !!!Nama saya mohammad, saya baru saja menerima pinjaman saya dan telah dipindahkan ke rekening bank saya, beberapa hari yang lalu saya melamar ke Perusahaan Pinjaman Dan...

Soe Punya2:

Jual Obat Telat BulanObat Aborsi Cytotec AsliJual Obat Aborsi Tuntashttp://lapakobataborsi.com/ Jual Obat Aborsi Ampuh Cytotec Obat Penggugur Kandungan Janin Obat Penggugur KandunganObat AborsiCara A...

Dapatkan Lebih Cepat

Friends Added

Total Pengunjung

331992

Sedang Hits

item